Cuma Sampai 3 Maret, Lulusan SMA yang Ingin Kuliah Gratis Segera Daftar KJMU Tahap 1 2023, Ini Syaratnya

- 21 Februari 2023, 11:00 WIB
Segera daftar KJMU tahap 1 2023. Ini syaratnya.*
Segera daftar KJMU tahap 1 2023. Ini syaratnya.* /Tangkap Layar Instagram @disdikdki

SEPUTARLAMPUNG.COM - Bagi siswa lulusan SMA sederajat yang merupakan warga DKI Jakarta simak syarat untuk mendaftar Kartu Jakarta Mahasiswa Unggul (KJMU) tahap 1 2023.

Di mana pendataan KJMU tahap 1 2023 sudah mulai dibuka sejak Kemarin, 20 Februari 2023 hingga 3 Maret 2023.

KJMU merupakan program bantuan bagi peserta didik yang tidak mampu secara ekonomi namun memiliki potensi akademi yang baik untuk meningkatkan akses dan kesempatan belajar di PTN/PTS dengan dibiayai penuh dari dana APBD Provinsi DKI Jakarta.

Baca Juga: Naskah Khutbah Jumat Pilihan Hari Ini, 24 Februari 2023 dengan Tema Cara Mengobati Penyakit Hati 'Sombong'

Persyaratan untuk Mendaftar KJMU

Ada 2 persyaratan yang harus dipenuhi untuk mendaftar KJMU tahap 1 2023 seperti dikutip dari laman kjp.jakarta.go.id, yakni:

1. Persyaratan umum:

Halaman:

Editor: Nur Faizah Al Bahriyatul Baqir

Sumber: KJP Jakarta


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x