9 Golongan UMKM Dapat BPUM 2022, Kapan Cair? Cek Nama Penerima Melalui Link eform.bri.co.id, Ini Caranya

- 23 Oktober 2022, 17:30 WIB
Ilustrasi BPUM.*
Ilustrasi BPUM.* /PIXABAY/EmAji

Peserta yang lolos BPUM bisa diketahui dengan cara:

UMKM akan menerima SMS pemberitahuan dari BRI jika terdaftar sebagai penerima, seperti contoh berikut:

"Nasabah Yth. Anda terdaftar sebagai penerima Banpres Produktif (BPUM). Untuk verifikasi dan pencairan silakan menghubungi kantor BRI terdekat dengan membawa e-ktp"

Namun, perlu diketahui bahwa hanya sembilan pemilik NIK KTP yang bisa lolos BPUM 2022/BLT UMKM sesuai dengan syarat yang ditetapkan oleh Kemenkop UKM, yaitu:

- WNI pemilik usaha mikro

- Memiliki SKU/NIB yang merupakan bukti kepemilikan usaha

- Tidak sedang menerima Kredit Usaha Rakyat (KUR)

- Diutamakan belum terima BPUM atau bantuan lain dari pemerintah

- Diutamakan telah mendaftar di Diskop UKM wilayah masing-masing

- Bukan merupakan Aparatur Sipil Negara (ASN)

Halaman:

Editor: Nur Faizah Al Bahriyatul Baqir

Sumber: Ekon.go.id ANTARA Kemenkop UKM


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah