WAJIB! Penerima PIP 2023 Diberi Waktu hingga 30 Juni untuk Lakukan Ini agar Dana Bantuan Cair di BRI, BNI, BSI

- 24 Mei 2023, 14:15 WIB
Penerima PIP 2023 diberi waktu hingga 30 Juni 2023 untuk lakukan hal ini agar dana bantuan bisa cair ke BRI, BNI, BSI.
Penerima PIP 2023 diberi waktu hingga 30 Juni 2023 untuk lakukan hal ini agar dana bantuan bisa cair ke BRI, BNI, BSI. /Rika Widiastuti/Seputarlampung.com

Cara Cek Nama Penerima PIP 2023

- Buka laman SIPINTAR Cek Penerima PIP https://pip.kemdikbud.go.id

- Masukkan NISN dan NIK pada menu Cari Penerima PIP

- Ketikkan hasil penjumlahan angka yang muncul

- Klik Cek Penerima PIP

Baca Juga: Mengapa PIP 2023 Tak Cair ke Siswa Miskin Pemilik KIP? Simak 3 Sebab dan Solusi dari Kemdikbud Ini

Cara Aktivasi Rekening PIP

Berikut syarat dokumen dan cara untuk aktivasi rekening PIP secara mandiri dan kolektif, dilansir dari laman Dispendik Surabaya:

Aktivasi Secara Mandiri

Siswa/Orang tua/Wali penerima bantuan PIP melakukan aktivasi rekening dengan cara langsung ke Bank Penyalur, yakni BRI dan BNI. Berikut dokumen yang diperlukan:

Halaman:

Editor: Ririn Handayani

Sumber: Sobat PIP


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x