BSU yang Cair di Kantor Pos Bisa Hangus Meski Punya QR Code Pospay, Simak Cara Amankan BLT Subsidi Gaji Anda

- 20 Desember 2022, 08:30 WIB
Hari ini terakhir penarikan dana BSU 2022 di Kantor Pos bagi pekerja yang telah ditetapkan sebagai penerima dan bisa membuktikannya dengan QR Code.
Hari ini terakhir penarikan dana BSU 2022 di Kantor Pos bagi pekerja yang telah ditetapkan sebagai penerima dan bisa membuktikannya dengan QR Code. /Tangkapan layar Instagram posindonesia.ig

SEPUTARLAMPUNG.COM - BLT Subsidi Gaji bisa hangus meski pekerja punya QR Code Pospay. Sebab, hari ini adalah kesempatan terakhir bagi pekerja untuk bisa menarik dana BSU Rp600 ribu di Kantor Pos.

Kemnaker telah mengimbau bahwa batas akhir pencairan BSU Rp600 ribu di Kantor Pos dengan KTP dan QR Code Pospay adalah hari ini, Selasa, 202 Desember 2022.

Jika pekerja tak kunjung ke Kantor Pos mengambil dana BSU Rp600 ribu tersebut, maka BLT Subsidi Gaji yang seharusnya masuk dompet pekerja akan dikembalikan ke kas negara.

Baca Juga: Hanya Ada 3 Universitas Terbaik di Madiun Jawa Timur Versi Edurank 2022, Ini Peringkatnya di Asia

“Ya benar, jika BSU yang diberikan pemerintah tidak juga diambil pekerja, maka BSU akan hangus atau ditarik kembali ke kas negara,” ungkap Kepala Dinas Tenaga Kerja (Disnaker) Kota Mataram H Rudi Suryawan, sebagaimana dikutip Seputarlampung.com dari laman Antara.

Pastinya Anda tidak ingin kehilangan dana BSU Rp600 ribu tersebut. Untuk itu, segera datangi Kantor Pos tedekat hari ini agar BLT Subsidi Gaji bisa diamankan masuk ke kantong Anda.

Berikut cara cek nama penerima melalui aplikasi Pospay:

- Unduh aplikasi Pospay di Play Store

- Setelah Anda menginstal aplikasi Pospay melalui tautan tadi, masuk ke aplikasi lalu klik logo (i) yang berada di pojok kanan bawah dan pilih logo Kemnaker.

Halaman:

Editor: Desy Listhiana Anggraini


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x