YES! Per 6 April 2022, Dana PIP Cair ke 890.796 Siswa SMK, Cek Apakah Namamu Termasuk dalam Daftar Penerima?

- 6 April 2022, 15:30 WIB
Ilustrasi bantuan sosial dari pemerintah.
Ilustrasi bantuan sosial dari pemerintah. /Pixabay/EmAji

Total siswa yang sudah menerima dana PIP dalam skala nasional untuk siswa SD-SMK per 6 April 2022 sebanyak 10.206.656 siswa.

Baca Juga: Solusi Menghilangkan Jerawat, dr Zaidul Akbar: Cerminan Masalah Perut, Simak Cara Mengatasinya Berikut Ini

Total siswa SMK yang sudah menerima dana PIP per 6 April 2022 ialah 890.796 siswa.

Berikut adalah alokasi data dana PIP yang belum dicairkan.

Belum Dicairkan:
- Siswa SD: 4.792.407 siswa
- Siswa SMP: 1.306.121 siswa
- Siswa SMA: 683.753 siswa
- Siswa SMK: 938.371 siswa

Total siswa yang belum mendapatkan dana PIP adalah 7.720.652 siswa

Kemudian, untuk para peserta didik yang belum menerima bantuan PIP di tahap sebelumnya, disarankan untuk mengecek daftar penerima di pip.kemdikbud.go.id.

Baca Juga: SEGERA BUKA! Ini Link, Syarat, dan Tanggal Daftar Seleksi Pegawai Kemenlu untuk Perwakilan RI di Luar Negeri

Berikut cara yang dapat dilakukan siswa SD-SMK yang belum menerima PIP bisa langsung mengecek daftar penerima dengan cara sebagai berikut.

- Buka laman pip.kemdikbud.go.id

Halaman:

Editor: Ririn Handayani

Sumber: PIP Kemdikbud


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah