YES! Per 6 April 2022, Dana PIP Cair ke 890.796 Siswa SMK, Cek Apakah Namamu Termasuk dalam Daftar Penerima?

- 6 April 2022, 15:30 WIB
Ilustrasi bantuan sosial dari pemerintah.
Ilustrasi bantuan sosial dari pemerintah. /Pixabay/EmAji

3. Peserta didik SMA/SMK/MA/Paket C mendapatkan Rp1.000.000,-/tahun

Per 6 April 2022 ini, total keseluruhan secara nasional untuk dana PIP sudah cair ke 10,2 juta lebih siswa SD, SMP, SMA, dan SMK.

Dan khusus siswa SMK sendiri total secara nasional dana PIP sudah cair ke 890.796 siswa dan apakah namamu termasuk kedalam penerima PIP?

Dilansir seputarlampung.com dari laman resmi pip.kemdikbud.go.id, berikut ini rincian dari data penerima PIP dan total dana yang resmi tersalurkan per 6 April 2022, yakni:

Baca Juga: RILIS HARI INI! Yuk Baca Tokyo Revengers Chapter 248 Resmi di Sini, Mampukah Takemichi Sadarkan Mikey?

Alokasi Dana PIP:

- SD: 10.360.614 siswa
- SMP: 4.369.968 siswa
- SMA: 1.367.559 siswa
- SMK: 1.829.167 siswa

Total seluruhnya sebanyak 17.927.308 siswa.

Disalurkan:

- Jenjang SD: 5.568.207 siswa
- Jenjang SMP: 3.063.847 siswa
- Jenjang SMA: 683.806 siswa
- Jenjang SMK: 890.796 siswa

Halaman:

Editor: Ririn Handayani

Sumber: PIP Kemdikbud


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah