KABAR BAIK! Pemerintah Umumkan Update Pendaftaran KIP Kuliah 2022, Simak Alur, Cara Daftar, dan Syaratnya

- 1 Februari 2022, 06:30 WIB
Ilustrasi KIP Kuliah 2022.
Ilustrasi KIP Kuliah 2022. /kip-kuliah.kemdikbud.go.id/

SEPUTARLAMPUNG.COM - Per hari ini, Selasa, 1 Februari 2022, Pemerintah mengumumkan informasi terbaru terkait pendaftaran program KIP Kuliah Merdeka tahun 2022.

Kabar tersebut disampaikan melalui laman resmi KIP Kuliah Kemdikbud.

Bagi siswa lulusan SMA/SMK tahun 2022, 2021, dan 2020, simak update terbaru jadwal pendaftaran, syarat, dan cara daftar KIP Kuliah di bawah ini.

Kartu Indonesia Pintar (KIP) Kuliah merupakan salah satu program Pemerintah di sektor pendidikan.

Baca Juga: JANGAN Sampai Terlewat, Segera Unggah Dokumen CPNS BKN Sebelum Tanggal Ini atau Kelulusan Anda Dibatalkan

KIP Kuliah memberikan bantuan biaya hidup dan pendidikan hingga Rp12 juta per semester per mahasiswa.

Dilansir dari laman https://kip-kuliah.kemdikbud.go.id/, Pemerintah telah memberikan tanda-tanda bahwa KIP Kuliah 2022 segera dibuka.

Sebab, per 1 Februari 2022, laman KIP Kuliah memberikan update terbaru. Pada laman tersebut, tertulis bahwa jadwal pendaftaran KIP Kuliah segera diumumkan.

Siswa diminta untuk bersiap-siap melakukan pendaftaran dan menyiapkan NISN, NPSN, dan NIK.

Halaman:

Editor: Desy Listhiana Anggraini

Sumber: kip-kuliah.kemdikbud.go.id


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x