Inilah Prodi Penerima KIP Kuliah di Universitas Gadjah Mada (UGM), Simak Cara Daftar dan Prediksi Jadwal 2022

- 28 Januari 2022, 10:40 WIB
Ilustrasi Prodi di UGM penerima KIP Kuliah.
Ilustrasi Prodi di UGM penerima KIP Kuliah. /pixabay.com/Wokandapix

SEPUTARLAMPUNG.COM - Sebelum mendaftar program bantuan KIP Kuliah 2022, ada beberapa hal yang perlu diperhatikan siswa.

Simak syarat, kriteria, dan cara daftar serta prediksi jadwal kapan pendaftaran KIP Kuliah 2022 dibuka.

Di bawah ini terdapat daftar Program Studi (Prodi) di Universitas Gadjah Mada (UGM) yang menerima KIP Kuliah.

Dilansir Seputarlampung.com dari laman resmi kip-kuliah.kemdikbud.go.id, ada 124 Prodidi Universitas Gadjah Mada (UGM) dari jenjang D3, D4, dan S1 yang menerima program KIP Kuliah.

Baca Juga: Segera Cek, Total Rp9,6 Triliun Dana PIP SUDAH CAIR ke Siswa 2022, Pantau Nama Penerima di pip.kemdikbud.go.id

Artinya, siswa yang akan mendaftar KIP Kuliah 2022 dapat memilih salah satu Prodi yang tersedia di bawah ini.

Daftar Prodi di UGM Penerima KIP Kuliah:

Strata 1 (S1):

Prodi Kedokteran
Prodi Gizi Kesehatan
Prodi Psikologi
Prodi Teknik Elektro
Prodi Teknik Sipil
Prodi Teknik Geofisika
Prodi Matematika
Prodi Biologi, dan sebagainya.

Halaman:

Editor: Desy Listhiana Anggraini

Sumber: kip-kuliah.kemdikbud.go.id


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x