PANGGILAN TERAKHIR bagi Siswa SD-SMA untuk Dapatkan Dana PIP Kemendikbud, Lakukan Perintah Ini Hari Ini Juga!

- 31 Desember 2021, 08:20 WIB
Ilustrasi pencairan dana PIP.*
Ilustrasi pencairan dana PIP.* /indonesiapintar.kemdikbud.go.id/

Pemegang KIP dengan jenjang SD/SMP/SMK/Paket A/Paket B/Kursus dapat mencairkan dana PIP di BRI, sedangkan pemegang KIP dengan jenjang SMA/Paket C dapat mencairkannya di BNI.

Khusus pemegang KIP jenjang SD/SMP, pengambilan dana PIP harus didampingi orang tua/wali/guru.

Berikut cara cek nama penerima PIP:

- Masuk atau buka laman pip.kemdikbud.go.id

- Pilih menu “Cek Penerima PIP”

- Kemudian, siswa diminta mengisi NISN, Tanggal Lahir, dan Nama Ibu Kandung dalam kolom yang tersedia.

- Selanjutnya klik “Cek Data”

Demikianlah informasi mengenai 3 cara tercepat aktivasi rekening BRI/BNI SimPel bagi siswa SD, SMP, SMA, dan SMK penerima bantuan PIP Desember 2021.***

Halaman:

Editor: Desy Listhiana Anggraini

Sumber: Kemdikbud PUSLAPDIK


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah