Orang Tua Harus Tahu! Ini 4 Jenis Luka Inner Child yang Efeknya Bakal Berkepanjangan Sampai Anak Dewasa

- 22 Mei 2024, 07:05 WIB
4 jenis luka inner child yang membekas bagi anak sampai dewasa.*
4 jenis luka inner child yang membekas bagi anak sampai dewasa.* /Pexels/

SEPUTARLAMPUNG.COM - Menjadi orang tua, bagi kebanyakan pasangan yang sudah berumah tangga, merupakan hadiah terindah.

Di mana hadirnya si kecil akan meramaikan suasana rumah yang tadinya sepi.

Selain itu kehadiran sang buah hati biasanya akan membuat hubungan rumah tangga terasa semakin lengkap dan erat.

Sayangnya, sebagian orang tua mendidik anaknya dengan cara yang lumayan keras bahkan mungkin terlalu disiplin.

Baca Juga: Cuaca Panas Meradang! Lakukan 9 Hal Ini agar Tetap Waras di Bawah Paparan Sinar Matahari

Bagi sebagian orang tua, mendidik orang tua dengan keras akan membangun karakter anak yang tidak lembek dan mampu kuat menghadapi situasi apapun.

Sayangnya, ternyata cara didik yang keras sering kali berimbah pada cara pandang anak dalam menjalani hidup ketika dewasa.

Dalam bahasa modern, luka bekas didikan orang tua yang keras sering disebut dengan 'inner child'.

Dilansir dari siloamhospitals.com, Inner child merupakan hasil dari pengalaman masa kecil yang membentuk kepribadian seseorang ketika sudah dewasa baik itu positif atau negatif.

Halaman:

Editor: Dzikri Abdi Setia

Sumber: Berbagai Sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah