Update Info Lampung Rabu, 14 April 2021: Pengadaan GeNose C19 Hingga Vaksinasi Covid-19 Tetap Berjalan

- 14 April 2021, 07:10 WIB
Ketua Dewan Perwakilan Rakyat Daerah Provinsi Lampung, Mingrum Gumay tengah menerima vaksinasi pertama. Bandarlampung, Kamis, 14 Januari 2021.
Ketua Dewan Perwakilan Rakyat Daerah Provinsi Lampung, Mingrum Gumay tengah menerima vaksinasi pertama. Bandarlampung, Kamis, 14 Januari 2021. /Ruth Intan Sozometa Kanafi/ANTARA

SEPUTAR LAMPUNG - Sejumlah tempat moda transportasi di Provinsi Lampung akan segera dilengkapi dengan alat skrining Covid-19 buatan anak bangsa, GeNoce C19.

EGM Bandara Radin Inten II Lampung, M. Hendra Irawan menyampaikan penerapan layanan GeNose C19 direncanakan mulai dilaksanakan pada akhir pekan ini.

Manager Humas PT Kereta Api Indonesia (KAI) Divre IV Jaka Jakarsih juga menyampaikan bahwa  KAI stasiun Tanjungkarang, Kotabumi dan Baturaja akan melayani tes GeNose C19.

Baca Juga: Jadwal Imsakiyah Bandarlampung, Metro, dan Seputar Lampung, 2 Ramadhan 1442 H - Rabu 14 April 2021

Baca Juga: Tidak Berlaku Total, Berikut 5 Kategori Kendaraan yang Diizinkan Saat Larangan Mudik 2021, Ada Kunjungan Duka

Dimana saat ini pihaknya masih menunggu kedatangan alat deteksi Covid-19 tersebut.

Di sisi lain, Gedung Perpustakaan Umum Daerah (Perpusda) Kabupaten Mesuji dipastikan akan mulai dibangun pada 15 April 2021.

Rudy Septiawan selaku Pejabat Pembuat Komitmen (PPK) Pembangunan Gedung Perpusda tersebut akan memakan biaya Rp9,7 miliar yang berasal dari Dana Alokasi Khusus APBN TA 2021.

Baca Juga: Hati-Hati Jangan Konsumsi 6 Jenis Ikan Ini! Bisa 'Diintai' Berbagai Macam Penyakit, Salah Satunya Serang Otak

Halaman:

Editor: Nur Faizah Al Bahriyatul Baqir

Sumber: ANTARA


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x