Update Info Lampung Rabu, 14 April 2021: Pengadaan GeNose C19 Hingga Vaksinasi Covid-19 Tetap Berjalan

- 14 April 2021, 07:10 WIB
Ketua Dewan Perwakilan Rakyat Daerah Provinsi Lampung, Mingrum Gumay tengah menerima vaksinasi pertama. Bandarlampung, Kamis, 14 Januari 2021.
Ketua Dewan Perwakilan Rakyat Daerah Provinsi Lampung, Mingrum Gumay tengah menerima vaksinasi pertama. Bandarlampung, Kamis, 14 Januari 2021. /Ruth Intan Sozometa Kanafi/ANTARA

Baca Juga: Bocoran Mouse Episode 12 Besok Malam: 4 Karakter yang Penuh dengan Teka-Teki Misterius, Bikin Penasaran!

Hal itu dilakukan agar tidak mengganggu kegiatan ibadah masyarakat ataupun tenaga kesehatan pada Malam hari.

Reihana menjelaskan progres vaksinasi Covid-19 di Lampung hingga Senin, 12 April 2021 telah mencapai 164.647 orang untuk vaksinasi dosis pertama dan 98.474 orang untuk vaksinasi dosis kedua.

Adapun, jumlah tersebut masih jauh dari total target sasaran sebanyak 1.163.426 orang dari tahap pertama dan kedua.***

Halaman:

Editor: Nur Faizah Al Bahriyatul Baqir

Sumber: ANTARA


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x