Bansos PKH Cair Lagi Tahun 2022, Ini Cara Daftar DTKS Kemensos secara Mandiri, Bawa Dokumen Ini ke Kelurahan

- 17 Januari 2022, 20:20 WIB
Bansos PKH Kemensos cair Januari 2022
Bansos PKH Kemensos cair Januari 2022 /Tangkap layar kemensos.go.id/

4. Selanjutnya, Camat maupun Bupati menyampaikan validasi ke Gubernur

5. Dari Guebrnur, data tersebut kemudian disampaikan ke Kementerian Sosial atau Kemensos

6. Menteri Sosial menetapkan DTKS

7. Data di DTKS tersebut kemudian dimanfaatkan oleh Kementerian, Lembaga, atau pemerintah daerah untuk penyaluran dana bantuan sosial atau bansos.

Setelah mendaftar, masyarakat dapat mengecek nama secara berkala di situs Cek Bansos milik Kemensos di https://cekbansos.kemensos.go.id/.

Jika terdaftar sebagai salah satu penerima bansos, baik itu PKH atau BPNT Kartu Sembako, masyarakat tinggal menunggu pencairan bantuan tersebut sesuai jadwal yang telah ditentukan.***

Halaman:

Editor: Desy Listhiana Anggraini

Sumber: Pusdatin Kemensos


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x