PIP 2022 Cair Lagi pada Oktober, Total Ada 14,3 Juta Penerima per Hari Ini, Simak Cara Mencairkan Bantuan PIP

- 26 Oktober 2022, 06:20 WIB
Cara mencairkan bantuan PIP Oktober 2022.
Cara mencairkan bantuan PIP Oktober 2022. //Instagram SobatPIP

SEPUTARLAMPUNG.COM - Pemerintah terus melakukan penyaluran bantuan Program Indonesia Pintar (PIP) 2022 kepada siswa jenjang SD, SMP, SMA, hingga SMK.

Hingga hari ini, Rabu, 26 Oktober 2022, bantuan PIP 2022 sudah tersalurkan ke 14,3 juta penerima.

Jumlah ini bertambah sekitar 2,4 juta penerima dari sebelumnya, yakni 11,9 juta penerima PIP.

Baca Juga: Ini Daftar Kode Plat DC di Provinsi Sulawesi Barat: Mulai dari Mamasa, Mamuju, hingga Polewali Mandar

Sehingga, siswa SD-SMA yang sudah melakukan aktivasi rekening namun dana PIP 2022 belum cair, bisa mengecek kembali apakah dana sudah bisa dicairkan atau belum.

Jika sudah, maka segera kunjungi kantor cabang BRI atau BNI terdekat untuk mengambil atau mencairkan bantuan.

Adapun tata cara mencairkan bantuan PIP 2022 sangat mudah, yakni orang tua siswa hanya perlu membawa beberapa berkas berikut ini.

Baca Juga: SEGERA DAFTAR! BPJS Kesehatan Buka 13 Lowongan Kerja Bidang IT untuk Lulusan S1 S2, Ini Syarat dan Link Daftar

Syarat mengambil bantuan PIP 2022:

Halaman:

Editor: Desy Listhiana Anggraini

Sumber: PIP Kemdikbud Puslapdik


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x