Ini Daftar Kode Plat DC di Provinsi Sulawesi Barat: Mulai dari Mamasa, Mamuju, hingga Polewali Mandar

- 25 Oktober 2022, 20:40 WIB
Ilustrasi plat nomor kendaraan.
Ilustrasi plat nomor kendaraan. /PIXABAY/dmvl

SEPUTARLAMPUNG.COM - Berikut ini informasi mengenai asal kota atau asal daerah plat nomor kendaraan DC.

Kode plat depan DC merupakan kode huruf depan plat kendaraan bermotor dari Sulawesi barat yang berasal dari Mamasa, Majene, Mamuju, Mamuju Utara, dan Polewali Mandar.

Adapun, setiap kendaraan bermotor di setiap Provinsi Indonesia memiliki plat nomor dan kode seri huruf belakang yang berbeda.

Dilansir dari pemerintahkota.com, berikut cara membedakan asal kota kendaraan bermotor dengan kode huruf plat depan "DC" dari Provinsi Sulawesi Barat:

Baca Juga: UPDATE: 13.698.822 Kuota PIP 2022 Sudah Cair ke Siswa SD, SMP, SMA-SMK, Cek Total Penerima per 25 Oktober

Kabupapten Mamasa
Kode plat depan: DC
Kode plat belakang: D
Contoh: DC 1234 DI

Kabupaten Majene
Kode plat depan: DC
Kode plat belakang: B
Contoh: DC 1234 BN

Kabupaten Mamuju
Kode plat depan: DC
Kode plat belakang: A
Contoh: DC 1234 AE

Kabupaten Mamuju Utara
Kode plat depan: DC
Kode plat belakang: E
Contoh: DC 1234 EZ

Halaman:

Editor: Nur Faizah Al Bahriyatul Baqir

Sumber: pemerintahkota.com


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x