Seleksi PPPK 2021 Segera Dibuka, Tidak Semua Honorer Bisa Mendaftar, Hanya Kategori Ini yang Boleh

- 22 Desember 2020, 09:35 WIB
Ilustrasi PPPK  2021.
Ilustrasi PPPK 2021. /Instagram.com/@kemendikbud.ri

Baca Juga: Klik eform.bri.co.id/bpum, Temukan Nama Anda, BLT UMKM Akan Disalurkan Hingga 31 Desember 2020

Mendikbud Nadiem Makarim menjelaskan rekrutmen PPPK ini diberi hak istimewa. Jika sebelumnya setiap pendaftar hanya diberikan kesempatan satu kali ujian seleksi per tahun, sekarang setiap pendaftar dapat mengikuti ujian seleksi sampai tiga kali.

“Jika gagal pada kesempatan pertama, dapat belajar dan mengulang ujian hingga dua kali lagi di tahun yang sama atau tahun berikutnya,” jelas Mendikbud.

Sehubungan dengan persiapan ujian seleksi, Mendikbud menyampaikan materi belajar daring dapat diperoleh semua peserta untuk membantu mempersiapkan diri buat ujian.

Artikel ini sebelumnya telah tayang di Portalsulut.com dengan judul "KABAR TERBARU! Tak Semua Guru Honorer Bisa Daftar PPPK. Hanya Kategori Ini yang Boleh Daftar".

“Akan ada materi untuk guru honorer agar dapat mempersiapkan diri sebelum ujian. Standar ujian seleksi ini akan ditentukan dengan sangat matang untuk memastikan kualitas mutu pembelajaran anak-anak kita terus terjaga,” kata Mendikbud.

Nah, untuk alur pendaftarannya para guru bisa mengaksesnya di laman https://info.gtk.kemdikbud.go.id/ atau melalui Dinas Pendidikan Wilayah.***(Harry Tri Atmojo/Portal Sulut)

Halaman:

Editor: Ririn Handayani

Sumber: Portal Sulut


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah