Terbaru 2023! Ini 8 Ide Bisnis Usaha di Desa yang Belum Banyak Pesaing dan Berpeluang Hasilkan Untung Besar

9 Januari 2023, 13:40 WIB
8 Ide Bisnis Usaha 2023 di Desa yang Belum Banyak Pesaing /Mediamodifier/Pixabay

SEPUTARLAMPUNG.COM - Berikut ini adalah 8 peluang bisnis usaha 2023 di Desa yang belum banyak pesaing dan hasilkan untung besar.

Kali ini, saya akan menguklas tentang peluang usaha di desa yang belum banyak pesaing.

Perlu di ketahui, ketika anda ingin menjalankan bisnis atau usaha tentu saja harus melihat peluang yang tepat.

Bukan hanya itu, apabila dalam menjalankan suatau bisnis atau usaha sedikit pesainya tentu saja akan menjadi lebih besar kesempatan untuk maju dan sukses, berikut di bawah ini beberapa usahadi desa yang belum banyak pesaingnnya.

Baca Juga: Hore KJP Plus Tahap 2 2022 Resmi Cair Sejak 2 Januari 2023, Ada Bonus Tambahan untuk Peserta Didik SD-SMK

Bagi Anda yang tinggal di desa tidak perlu untuk meninggalkan kampung halaman, karena usaha di desa bisa mendapatkan penghasilan yang menguntungkan sebab pasarnya lebih luas dan pesaingnya pun relatif lebih sedikit. Oleh sebab itu, penting untuk berinovasi dan membuat suatu konsep.

Oleh karena itu, usaha yang berbeda saat hendak menjual suatu barang atau jasa di wilayah pedesaan sangat diperlukan dan Anda bisa memulai dengan pedagang keliling

Saya akan memberikan rekomendasi 8 peluang usaha di desa yang belum banyak pesaing, sebagaiman dikutip dari berbagai sumber;

1.Usaha pengolahan minyak jelantah

Minyak goreng bekas pakai atau sering disebut sebagai minyak jelantah kalau diolah dengan teknologi tentunya bisa memiliki nilai ekonomi yang tinggi

Produk ini bisa dimanfaatkan sebagai bahan baku pembuatan bahan bakar biodiesel sabun batang atau produk turunan lainnya.

2. Usaha pengolahan limbah plastik

Baca Juga: 7 Siswa SD di Tasikmalaya Keracunan Usai Makan Ciki Ngebul, Berikut Bahaya Makanan Viral Ini bagi Kesehatan

Daerah pedesaan bisa kalian manfaatkan dengan membuka usaha penampungan botol plastik

Daur ulang plastik merupakan salah satu ide usaha yang menjanjikan di pedesaan dengan mengelola plastik bekas supaya dapat digunakan kembali dan manfaatnya lebih besar bagi lingkungan.

3. Usaha membuat briket arang

Apabila daerah pedesaan tempat kalian tinggalnya Sentra Kelapa kalian bisa.

Memanfaatkan limbah batok kelapa menjadi briket arang limbah kelapa ini ternyata dapat kalian olah menjadi produk ekonomis dan bisa menembus pasar ekspor hingga ke luar negeri

4. Usaha produksi Coco fiber

Apabila kita melihat dari permintaan pasar luar negeri akan kebutuhan Koko fiber.

Peluang usaha untuk mengolah limbah serabut kelapa menjadi Koko fiber Sangat terbuka apalagi kalau tempat tinggal kalian adalah Sentra Kelapa dimana serabut kelapa biasanya tidak memiliki nilai ekonomis sama sekali maka jadikan Coco fiber ini peluang usaha oleh kalian di desa.

Baca Juga: Ada 2 Kampus di Bojonegoro Jawa Timur yang Masuk Daftar Universitas Terbaik Asia dan Dunia Versi EduRank 2022

5. Usaha pabrik rokok tradisional

Apabila di daerah tempat tinggal kalian adalah sentra tembakau maka usaha produksi rokok bisa menjadi pilihan memulai sebuah usaha produksi rokok memang menjadi salah satu usaha yang cukup sulit mendapatkan legalitasnya biasanya terdapat hambatan.

Proses hukum yang harus dilewati sebelum perusahaan bisa segera memulai produksi dan pemasaran rokok.

6. Usaha jasa pembuatan irigasi

Irigasi menjadi salah satu hal penting untuk pengembangan pertanian yang ada di daerah pedesaan dengan irigasi yang baik maka kondisi sawah akan terjaga kebutuhan airnya serta menghasilkan panen maksimal sesuai harapan kalian bisa menyediakan jasa pembuatan irigasi.

Dengan sistem yang lebih canggih untuk daerah yang memang sulit terjangkau aliran irigasi.

7. Usaha ternak burung kicau

Daerah pedesaan yang masih asri dan hijau menjadikan burung-burung lebih nyaman untuk hidup di daerah seperti ini buat kalian yang hobi dengan burung kicau bisa memanfaatkan pekarangan rumah sebagai tempat ternak burung kicau.

Usaha beternak burung memang terbilang lebih cepat panen dan modal yang dibutuhkan relatif lebih murah peluang usaha ini cocok untuk dibuka di mana saja khususnya di daerah-daerah pedesaan.

Baca Juga: Naskah Khutbah Jumat Edisi 13 Januari 2023 dengan Tema Solusi Terbaik Mengatasi Musibah di Dalam Hidup

8. Usaha membangun Villa pedesaan

Apabila tempat tinggal kalian dekat dengan kawasan wisata maka kalian bisa mencoba peruntungan bisnis.

Ini caranya dengan menyediakan tempat tinggal yang disulap menjadi penginapan sederhana dengan konsep pedesaan atau perkampungan yang alami dan asli.

Demikian ulasan mengenai 8 peluang usaha di desa yang belum banyak pesaing yang bisa anda jalankan, semoga ide atau informasi dari saya dapat bermanfaat untuk anda yang ingin menjalankan bisnis atau usaha.

Editor: Ririn Handayani

Tags

Terkini

Terpopuler