Masih Susah Tidur pada Malam Hari? Simak 7 Tips Ini untuk Mengatasi Insomnia

- 27 Januari 2022, 04:13 WIB
Ilustrasi susah tidur.
Ilustrasi susah tidur. /StockSnap/Pixabay

2. Rajin Melakukan Olahraga

Ketika rajin melakukan olahraga dapat memperlancar metabolisme tubuh dan memperlancar peredaran darah.

Olahraga yang dilakukan bisa seperti jogging atau berolahraga di tempat gym.

Ketika melakukan olahraga, tubuh akan menjadi lelah, sehingga tubuh butuh istirahat pada malam hari.

Baca Juga: Jadwal Lengkap MotoGP 2022 yang akan Tayang LIVE di Trans7, Simak Kalender GP Indonesia di Sirkuit Mandalika

3. Hindari Tidur Siang

Jika mengalami susah tidur, maka sebaiknya hindari tidur siang karena, tidur siang yang terlalu lama bisa mengganggu waktu tidur pada malam hari.

4. Tidak Makan Banyak Pada Malam Hari

Makan terlalu banyak pada malam hari bisa mengganggu waktu tidur karena kekenyangan sehingga sulit untuk tidur di malam hari.

5. Hindari Kafein

Halaman:

Editor: Dzikri Abdi Setia

Sumber: YouTube Saddam Ismail


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah