Tempe Mendoan Gurih Kesukaan Semua Kalangan, Wajib Coba Cara Buatnya!

- 25 Januari 2022, 10:10 WIB
Resep tempe mendoan.
Resep tempe mendoan. / instagram/@cemilankekinian_

SEPUTARLAMPUNG.COM - Tempe Mendoan adalah salah satu fovorit camilan sepanjang masa. Cemilan yang terbuat dari tempe dengan lapisan tepung terigu yang di goreng sebentar yang membuat rasa gurih dan lezat apabila dicocol dengan sambal kecap.

Cemilan ini sangat dinikmati semua kalangan dari orang dewasa hingga anak-anak. Selain itu tempe mendoan juga bisa sebagai lauk untuk kita makan disajikan saat keadaan panas.

Dilansir dari seputarlampung.com dari kanal youtube Restart RF cara membuat tempe mendoan yang gurih dan lezat adalah sebagai berikut:

Baca Juga: Daftar 10 SMA Terbaik di Provinsi Riau, Peringkat Pertama Diduduki oleh Swasta

Bahan
- 500 gram tempe iris tipis
- Minyak goreng

Bumbu Perendam
- 200 ml air
- 2 siung bawah putih, haluskan
- 1/2 sdt ketumbar bubuk
- 1/2 sdt garam
- Campur semua bumbu aduk hingga merata

Baca Juga: Resep Kerang Hijau Saus Singapore, Berikut Cara Mengolah Bahan Laut yang Kaya Vitamin Tersebut

Tepung Pelapis
- 300 gram tepung terigu
- 2 sdm tepung kanji
- 100 gram tepung beras
- 600 ml air
- 1 sdm ketumbar bubuk
- 6 siung bawah putih, haluskan
- 4 cm kencur, haluskan
- 1 sdt garam
- 4 batang daun bawah, iris halus

Pelengkap
- Sambal kecap

Halaman:

Editor: Dzikri Abdi Setia


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah