Cara Cek dan AMBIL SALDO KJP Plus Tahap 1/2022 Melalui JakOne Mobile, Pantau Jadwal Cair di Sini

- 5 Februari 2022, 12:00 WIB
KJP Plus
KJP Plus /Instagram/@bank.dki

- Pilih Tahun

- Pilih Tahap

- Kemudian klik cek.

Baca Juga: Cukup Lewat HP, Ini Syarat dan Cara Mudah Daftar NPWP Online untuk Buat NPWP Pribadi

Untuk penyaluran dana KJP Plus, pemerintah akan langsung mengirim dana KJP Plus ke rekening siswa.

Anda bisa mengecek di ATM Bank DKI terdekat dengan tetap menerapkan protokol kesehatan. Selain melalui ATM Bank DKI, cara cek KJP Plus juga bisa melalui JakOne Mobile.

Cara memonitor dan mencairkan dana KJP Plus Tahap 1/2022 telah disalurkan melalui JakOne Mobile:

- Masuk ke aplikasi JakOne

- Klik “Menu”

- Pilih “Rekening dan Kartu”

Halaman:

Editor: Desy Listhiana Anggraini

Sumber: Instagram kjp.jakarta.go.id


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah