Kunci Jawaban Tema 3 Kelas 3 SD/MI Halaman 89 90 93 Subtema 2: Wujud Benda

- 23 September 2021, 18:15 WIB
Ilustrasi minyak, sebagai salah satu wujud benda cair.*
Ilustrasi minyak, sebagai salah satu wujud benda cair.* /Pexels.com/Pixabay

Tabel 1.
Tabel 1. Kemendikbud

Baca Juga: 56 Tahun Mengenang G30S PKI, Ini Fakta di Balik Peristiwa Kelam Sejarah Indonesia Diperingati 30 September

Kamu telah melakukan percobaan. Dapatkah kamu menyimpulkan sifat benda cair?

Jawaban:

Benda cair mempunyai sifat sebagai berikut

– Bentuk benda cair tidak tetap, selalu mengikuti bentuk wadahnya.

– Wujud bendanya cair sehingga tidak bisa digenggam.

Ayo Bercerita (Halaman 90)

Kamu telah melakukan percobaan di atas. Percobaan untuk membuktikan sifat benda cair. Kemudian, ceritakan di depan kelas sifat dan manfaat benda cair dalam kehidupan sehari-hari.

Jawaban:

Halaman:

Editor: Nur Faizah Al Bahriyatul Baqir

Sumber: Buku Tematik Kemendikbud


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x