11 Mei Peringati Apa? Ada 6 Momen Global yang Dirayakan Hari Ini, Salah Satunya ‘World Ego Awareness Day’

- 10 Mei 2024, 15:07 WIB
World Ego Awareness Day atau Hari Kesadaran Ego Sedunia, menjadi salah satu momen global yang diperingati pada 11 Mei.
World Ego Awareness Day atau Hari Kesadaran Ego Sedunia, menjadi salah satu momen global yang diperingati pada 11 Mei. /Freepik

SEPUTARLAMPUNG.COM - Ada sejumlah momen penting yang kerap diperingati secara global pada tanggal tertentu setiap tahunnya, termasuk pada 11 Mei.

Momen apakah yang diperingati secara global pada 11 Mei? Ternyata ada enam momen berbeda yang diperingati secara global setiap tanggal ini.

Salah satu momen yang diperingati pada 11 Mei setiap tahunnya adalah World Ego Awareness Day atau Hari Kesadaran Ego Sedunia.

Selain itu, masih ada lima momen lainnya yang turut diperingati secara global pada tanggal 11 Mei di tahun ini.

Baca Juga: Diangkat dari Kisah Nyata, Film Vina: Sebelum 7 Hari Ceritakan tentang Apa? Cek Sinopsis-Jadwal Tayangnya

Simak ulasan lengkap mengenai enam momen berbeda yang diperingati pada 11 Mei, di bawah ini.

1. World Ego Awareness Day

Melansir situs National Today, World Ego Awareness Day pertama kali diciptakan pada tahun 2018 untuk membantu orang-orang yang menderita egoisme tingkat lanjut agar dapat belajar menghadapi orang di sekitar dengan kerendahan hati yang lebih baik.

Egoisme mempunyai banyak dampak negatif yang tidak hanya berdampak pada individu, namun juga berdampak pada orang lain di sekitarnya yang kerap mengarah pada perilaku kasar, serta dampak negatif lainnya.

Halaman:

Editor: Ririn Handayani


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah