Berapa Passing Grade SKD CPNS 2023? Ini Jumlah Soal dan Nilai Ambang Batas TIU, TWK, dan TKP

- 17 September 2023, 11:25 WIB
Berapa passing grade SKD CPNS 2023? Simak jumlah soal dan nilai ambang batas TKP, TIU, dan TWK yang harus dicapai dalam Seleksi Kompetensi Dasar berikut ini.
Berapa passing grade SKD CPNS 2023? Simak jumlah soal dan nilai ambang batas TKP, TIU, dan TWK yang harus dicapai dalam Seleksi Kompetensi Dasar berikut ini. /Instagram/@inocpnsterkini

SEPUTARLAMPUNG.COM – Berapakah passing grade Seleksi Kompetensi Dasar atau SKD CPNS 2023? Inilah jumlah soal dan nilai ambang batas TIU, TWK, dan TKP.

Berdasarkan surat edaran resmi dari Badan Kepegawaian Negara (BKN), seleksi Calon Pegawai Negeri Sipil (CPNS) 2023 dijadwalkan mulai dibuka pada 17 September 2023.

Perlu diketahui, untuk bisa melangkah maju dalam tahap seleksi CPNS 2023, selain harus bisa lolos seleksi administrasi, yang tak kalah penting adalah bisa melewati tahapan SKD.

Apa itu SKD?

Baca Juga: CPNS dan PPPK 2023 Dibuka bagi Lulusan SMA-S1, Cek Formasi CASN Sesuai Jenjang Pendidikan dan Jurusan di Sini

SKD adalah seleksi awal setelah lolos tahap pemberkasan dalam CPNS 2023 untuk bisa lanjut ke tahap tes selanjutnya, yakni Seleksi Kompetensi Bidang (SKB).

SKD terdiri dari tiga materi soal ujian, yaitu Tes Karakteritik Pribadi (TKP), Tes Intelegensia Umum (TIU), dan Tes Wawasan Kebangsaan (TWK).

Jika tidak ada perubahan jadwal, panitia penyelenggara CPNS 2023 akan menggelar SKD pada November 2023.

Halaman:

Editor: Ririn Handayani

Sumber: MenPAN-RB


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x