5 Alasan Penting Indonesia Beralih ke Siaran Televisi Digital, Salah Satunya Internet akan Merata, Cek Lainnya

- 2 November 2022, 16:36 WIB
Ilustrasi TV analog dan TV digital.*
Ilustrasi TV analog dan TV digital.* /Instagram.com/@indonesiabaik

Baca Juga: WAJIB Bawa Syarat Ini untuk Mencairkan BSU Tahap 7 di Kantor Pos, Ini Cara Mencairkannya

4. Industri penyiaran akan bertumbuh

Industri penyiaran diyakini akan semakin bertumbuh berkat peralihan siaran televisi analog ke digital. Selama ini mendirikan siaran televisi analog membutuhkan biaya yang sangat besar, salah satu alasannya karena harus membangun menara pemancar.

Dengan siaran televisi digital, biaya untuk mendirikan stasiun televisi menjadi lebih murah dibanding sebelumnya. Hal itu juga membuka peluang untuk pertumbuhan kreasi konten.

5. Menghindari sengketa dengan negara tetangga

Migrasi siaran televisi dari analog ke digital sangat diperlukan guna menghindari sengketa dengan negara tetangga akibat interferensi spektrum frekuensi di wilayah perbatasan.*** (Tiara Claudia Prameswari)

Halaman:

Editor: Desy Listhiana Anggraini

Sumber: Menkominfo


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah