Apa Tujuan Peringatan Hari Oeang 30 Oktober? Berikut Sejarah Singkat Terbitnya Mata Uang Indonesia atau Rupiah

- 30 Oktober 2022, 08:00 WIB
Ilustrasi uang rupiah.
Ilustrasi uang rupiah. /Udik_Art/Pixabay

Baca Juga: Tes Kemampuan Otak Kanan dan Kiri, Mana yang Lebih Dominan? Klik Link Ini untuk Ikuti Kuisnya

2. De Japansche Regering dengan satuan gulden keluaran 1942: uang kertas dan logam pemerintah Hindia Belanda yang disiapkan Jepang sebelum menjajah Indonesia.

3. Dai Nippon emisi 1943: uang kertas penduduk Jepang yang memakai Bahasa Indonesia.

4. Dai Nippon Teikoku Seibu emisi 1943

Dengan dikeluarkannya maklumat tersebut, juga diikuti dengan rencana untuk menerbitkan mata uang sendiri Oeang Republik Indonesia (ORI).

A. A. Maramis sebagai Menteri Keuangan membentuk Panitian Penyelenggaraan Percetakan Uang Kertas Republik Indonesia pada 7 November 1945.

T.R.B. Sabaroedin dari Kantor Besar Bank Rakyat Indonesia (BRI) menjabat sebagai ketua panitia.

Sementara anggotanya berasal dari Kementerian Keuangan yakni H.A. Pandelaki & R. Aboebakar Winagoen dan E. Kusnadi.

Baca Juga: Referensi Naskah Khutbah Jumat Pilihan untuk 4 November 2022 dengan Tema Memaknai Dunia Sebagai Ladang Akhirat

Dari Kementerian Penerangan yaitu M. Tabrani, BRI yitu S. Sugiono, dan wakil-wakil dari Serikat Buruh Percetakan, Oesman dan Aoes Soerjatno.

Halaman:

Editor: Nur Faizah Al Bahriyatul Baqir

Sumber: Kemenkeu Berbagai Sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x