KIP Kuliah 2022 RESMI Dibuka, Hindari 6 Kesalahan Umum Ini agar Siswa Jalur SNMPTN Dapat Dana KIP Kuliah

- 3 Februari 2022, 18:20 WIB
KIP Kuliah 2022 resmi dibuka
KIP Kuliah 2022 resmi dibuka /https://kip-kuliah.kemdikbud.go.id/

- Seleksi Mandiri PTS: 8 Juni – 31 Oktober 2022

Baca Juga: SMA dan MA Terbaik di Kota Batu Jawa Timur versi TOP 1000 LTMPT

Jadwal ini dapat berubah sewaktu-waktu, jadi pantau terus laman resmi KIP Kuliah 2022 agar tahu update-nya.

Dikutip dari kip-kuliah.kemdikbud.go.id, program KIP Kuliah diperuntukkan bagi kategori mahasiswa berikut ini:

- Penyandang disabilitas dengan prioritas sasaran mahasiswa pemegang KIP

- Mahasiswa dari keluarga miskin/rentan miskin dan/atau dengan pertimbangan khusus

- Mahasiswa afirmasi (Papua dan Papua Barat serta 3T dan TKI)

- Mahasiswa terkena bencana, konflik sosial, atau kondisi khusus.

Selain pemberian pembebasan biaya kuliah bagi para mahasiswa penerima bantuan KIP Kuliah, mereka juga akan mendapat bantuan biaya hidup bulanan bagi mahasiswa yang memenuhi persyaratan ekonomi dan akademik yang ditetapkan.

Baca Juga: Daftar 10 SMK Terbaik di Kabupaten Kupang NTT yang Bisa jadi Referensi PPDB 2022

Halaman:

Editor: Ririn Handayani

Sumber: Berbagai Sumber kip-kuliah.kemdikbud.go.id


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah