Download PDF Jadwal SKD CPNS Polri 2021, Lengkap Lokasi, Ruangan, Tanggal, dan Kuota Peserta

- 24 Agustus 2021, 20:45 WIB
Ilustrasi CPNS 2021.
Ilustrasi CPNS 2021. /PRFM/Tommy Riyadi

SEPUTARLAMPUNG.COM - Segera download Jadwal SKD CPNS Polri 2021, lengkap tanggal, lokasi, hari, dan ruangan dalam file PDF.

Berdasarkan Keputusan Menteri Pendayagunaan Aparatur Negara dan Reformasi Birokrasi (Menpan-RB) tentang pendaftaran Calon Aparatur Sipil Negara (CASN) atau Calon Pegawai Negeri Sipil (CPNS) di lingkungan Kepolisian Negara Republik Indonesia tahun 2021, Kepolisian Negara Republik Indonesia membuka kesempatan kepada Warga Negara Indonesia yang memiliki integritas dan komitmen tinggi untuk menjadi Calon Pegawai Negeri Sipil di lingkungan Kepolisian Negara Republik Indonesia.

Bagi Anda peserta CASN yang dinyatakan lolos administrasi CPNS Kepolisian Negara Republik Indonesia atau Polri tahun 2021, sudah bisa download jadwal yang baru saja dirilis hari ini, Selasa 24 Agustus 2021.

Baca Juga: Download Jadwal SKD CPNS Kejaksaan Agung 2021: Lengkap Tanggal, Lokasi, Hari, dan Ruangan

Perlu diketahui, saat ini CSAN telah memasuki tahapan Seleksi Kompetensi Dasar (SKD) untuk formasi CPNS dan Seleksi Kompetensi untuk formasi PPPK Guru dan non Guru.

Para peserta CASN harap diperhatikan informasi terkini dari BKN mengenai lokasi ujian Seleksi Kompetensi Dasar (SKD), tata cara saat mengikuti ujian seleksi, dan berkas dokumen apa saja yang harus dibawa saat ujian SKD
.
Berikut tahapan pelaksanaan CPNS Polri tahun 2021, yakni:

1. Pengumuman penerimaan
2. Pendaftaran website (https://sscasn.bkn.go.id/)
3. Pengumuman seleksi administrasi
4. Cetak nomor ujian secara online
5. Seleksi Kompetensi Dasar (SKD)
6. Pengumuman Hasil Seleksi Kompetensi Dasar (SKD)
7. Seleksi Kompetensi Bidang (SKB)
8. Integrasi Nilai SKD dan SKB
9. Pengumuman kelulusan akhir secara online
10. Pemberkasan bagi peserta yang dinyatakan lulus
11. Pengumuman Pendaftaran & Formasi C

Baca Juga: Begini Alur Pencairan Dana BSU Tahap II bagi Nasabah BCA dan Bank Swasta Lain: Tidak Ribet, Dana Pasti Cair!

Selain itu, Pelaksanaan tes Seleksi Kompetensi Dasar (SKD) dilakukan dengan sistem CAT (Computer Assisted Test) sesuai jadwal masing-masing peserta, sesuai dengan jam dan lokasi yang sudah ditentukan.

Halaman:

Editor: Dzikri Abdi Setia


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x