BLT UMKM/BPUM Tahap 3 Dibuka Tanggal Berapa? Perkiraan Jadwal, Tips Lolos, dan Syarat Dokumen yang Diperlukan

- 30 Mei 2021, 12:10 WIB
Simak tanda bahwa anda mendapat BLT UMKM tahap 3 Rp1,2 juta, diketahui ada 12 juta penerima BPUM tahun 2021.
Simak tanda bahwa anda mendapat BLT UMKM tahap 3 Rp1,2 juta, diketahui ada 12 juta penerima BPUM tahun 2021. /Kabar Joglosemar/Galih Wijaya

2. Saat mendaftar, pastikan Anda memiliki SKU ( Surat Keterangan Usaha) dengan nama usaha yang didaftarkan. Kemudian dibuktikan dengan dilampirkan foto usaha.

3. Fotokopi KTP yang didaftarkan sebaiknya adalah KTP domisili tempat Anda tinggal dan menjalankan usaha.

4. Memiliki rekening dengan nama Anda sendiri. Untuk rekening, disarankan menggunakan rekening BRI atau BNI, karena mayoritas menggunakan rekening tersebut untuk proses pencairan dana apabila lolos BLT UMKM/BPUM tahap 3 tahun 2021.***

Halaman:

Editor: Ririn Handayani


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah