BLT UMKM Rp2,4 Juta Tak Kunjung Cair ke Rekening? Mungkin 3 Hal Ini Penyebabnya, Segera Cek Link Ini

- 16 Desember 2020, 09:15 WIB
 Ilustrasi BPUM atau BLT UMKM sebesar Rp2,4 juta dari Kemenkop UKM.
Ilustrasi BPUM atau BLT UMKM sebesar Rp2,4 juta dari Kemenkop UKM. /ANTARA/Syaiful Arif

SEPUTAR LAMPUNG - BLT UMKM resmi ditutup pada akhir November 2020 lalu.

Beberapa daerah yang kuotanya telah terpenuhi sebelum batas akhir pendaftaran, telah tutup lebih dulu.

Namun rupanya, masih ada sejumlah daerah di Indonesia timur yang justru kekurangan kuota.

Karena pendaftaran secara umum sudah tutup, maka pada bulan Desember ini menjadi waktu pencairan. Dana insenntif sebesar Rp akan segera masuk ke rekening penerima.

Pencairan tentunya akan dilakukan secara bertahap mengingat jumlah penerima cukup besar, yakni sebanyak 3 juta orang untuk gelombang kedua.

Baca Juga: Daftar BLT dan Bansos yang Dilanjutkan Tahun 2021 dan Cara Mendaftarnya, Ada BLT UMKM dan Prakerja

Meski demikian, ternyata masih banyak pendaftar BLT UMKM Rp2,4 Juta yang tidak memperhatikan dengan seksama langkah yang harus dilalui agar dapat bantuan, sehingga menjadi penyebab dana tersebut tidak cair ke rekening.

Berikut 6 langkah yang harus dilakukan untuk mengecek pencairan dana BLT UMKM Rp2,4 juta:

  1. Buka situs web https://eform.bri.co.id/bpum
  2. Setelah itu isi nomor KTP yang sudah terdaftar.
  3. Lalu isi kode verifikasi yang sudah dicantumkan.
  4. Ketika sudah diisi, klik Proses Inquiry.
  5. Jika sudah masuk, pelaku UMKM akan menerima pemberitahuan apakah sudah mendapatkan bantuan atau tidak.
  6. Ketika sudah diberitahukan mendapatkan BLT, maka segera datangi Bank BRI terdekat untuk mencairkan uang BLT.

Baca Juga: Mau Dapat BLT Subsidi Gaji pada Tahun 2021? Pastikan Anda Memenuhi Sejumlah Syarat Berikut Ini

Halaman:

Editor: Ririn Handayani

Sumber: Fix Indonesia


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah