Amalan untuk Menghapus Dosa hingga Terhindar dari Siksa Kubur, Baca Surah Ini Kata Buya Yahya

- 10 Juni 2022, 20:15 WIB
Buya Yahya.
Buya Yahya. /Tangkap layar / Youtube Al-Bahjah TV

SEPUTARLAMPUNG.COM – Berikut penjelasan Buya Yahya tentang satu surah yang bisa menghapus dosa serta menghindarkan siksa kubur bagi pembacanya.

Siapa di antara kita yang tidak pernah berbuat dosa?

Kita sebagai manusia tentunya sangat mungkin berbuat kesalahan.

Setiap hamba Allah yang shalih sekalipun, pastilah ia pernah berbuat kesalahan dan dosa.

Baca Juga: Tanggal Berapa Idul Adha 1443 H-2022 M? Berikut Daftar Harga Hewan Kurban, Ada Kambing dan Sapi Rp1-35 Juta

Rasulullah bersabda:

“Jikalau kalian tidak berbuat dosa, niscaya Allah akan menggantikanmu dengan suatu kaum yang pernah berbuat dosa, hingga mereka memohon ampunan dan Allah mengampuni mereka,” (HR. Muslim).

Kita sebagai manusia biasa tak akan luput dari kesalahan-kesalahan tersebut dan bahkan kita tidak akan bisa menghindarinya.

Satu surah dalam Al Quran ini ternyata memiliki ganjaran luar biasa bagi orang yang membacanya, yakni dapat menggugurkan dosa.

Halaman:

Editor: Dzikri Abdi Setia


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x