Jelang Usia ‘Jelita’, Wanita Usia 40-an Baiknya Hindari 10 Kebiasaan Buruk Ini

- 27 September 2020, 11:25 WIB
WANITA usia 40 tahun.*
WANITA usia 40 tahun.* /Pixabay/


2. Kurangi konsumsi manis atau gula

Terlalu banyak konsumsi gula akan mengurangi kemampuan memproses gula oleh tubuh. Hal ini akan menyebabkan terjadinya resistensi insulin sebagaimana mengakibatkan diabetes tipe 2.

Anda disarankan sebaiknya mengonsumsi gula kurang dari 25 gram per hari.

3. Jarang lakukan Mammogram

Mammogram merupakan proses pemindaian yang dilakukan untuk memeriksa jaringan payudara, untuk deteksi dini terhadap resiko kanker payudara.
Di umur 40 tahun resiko terkena kanker payudara yaitu sebanyak satu dalam 69 kasus. Lakukan mammogram sekali maupun dua kali dalam satu tahun.

4. Jangan biarkan depresi

Ketika usia mencapai 40 tahun, kemungkinan depresi pada wanita lebih tinggi dibanding pria.

Sehingga apabila anda mengalami gejala depresi selama dua minggu, sebaiknya cepat mencari pertolongan ahli.

Baca Juga: Luar Biasa, Ini 5 Keutamaan Melaksanakan Sholat Subuh Tepat Waktu

5. Begadang

Halaman:

Editor: Ririn Handayani

Sumber: Ringtimes Banyuwangi (PRMN)


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x