Variasi Resep Wedang Jahe, Cocok Diminum Saat Cuaca Dingin untuk Mengusir Flu dan Batuk

- 17 Oktober 2022, 20:40 WIB
Ilustrasi mnuman jahe, saat cuaca dingin.
Ilustrasi mnuman jahe, saat cuaca dingin. /Ninetechno/pixabay/

SEPUTARLAMPUNG.COM - Secara tradisional wedang jahe merupakan minuman hangat untuk menyehatkan badan.

Sesuai dengan namanya minuman ini memakai jahe sebagai bahan utamanya, selain mudah didapat, harganya murah, jahe juga dikenal kaya manfaat.

Tanaman jahe yang memberi rasa panas ini bermanfaat sebagai anti inflamasi karenanya banyak digunakan untuk kesehatan.

Baca Juga: Kapan KJP Plus Tahap 2 November 2022 Cair? Berikut Daftar Nama Siswa SD, SMP, SMA-SMK Penerima KJP

Jahe merupakan salah satu tanaman yang dikenal sebagai obat herbal yang telah berlangsung dari generasi ke generasi lainnya.

Manfaat wedang jahe bagi kesehatan banyak sekali, meredakan flu dan batuk, menghilangkan rasa mual, meredakan nyeri otot setelah berolahraga, dan masih banyak lainnya.

Bagaimana cara membuat wedang jahe agar bisa mendapatkan manfaat yang luar biasa tersebut, berikut bahan dan cara membuatnya dilansir YouTube Zasanah San.

Baca Juga: Sudah Cair BSU Tahap 6 2022 ke Rekening BRI, BNI, Mandiri, BSI, BTN Jika Ada Tanda Ini, Cek Namamu di Sini

Bahan

Halaman:

Editor: Dzikri Abdi Setia


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x