Waspada! Hindari Terlalu Banyak Makan Daging Bisa Sebabkan Penyakit Sembelit Hingga Jantung

- 22 Juli 2021, 06:26 WIB
Ilustrasi daging.
Ilustrasi daging. /Free-Photos dari Pixabay

SEPUTAR LAMPUNG – Pada lebaran kurban kali ini, mengonsumsi beragam olahan daging adalah hal yang wajar.

Daging kurban bisa diolah menjadi berbagai menu seperti sate, sop, rendang, tongseng dan lain sebagainya.

Namun perlu anda ingat bahwa terlalu banyak makan daging dapat menyebabkan gangguan pencernaan seperti sembelit.

Baca Juga: Cek Daftar Penerima BPUM BLT UMKM Tahap 3 Rp1,2 Juta Hari Ini, Cara Reservasi, Kapan Waktu Terakhir Pencairan?

Tidak hanya itu, ketika anda makan terlalu banyak daging, ada banyak masalah kesehatan lainnya.

Untuk itu, anda harus bisa mengontrol jumlah daging yang dikonsumsi setiap hari.

Diketahui dari Word Cancer Research dan American Institute for Cancer Reserch, seseorang sebaiknya memakan daging hanya tiga kali dalam seminggu.

Jumlah yang baik untuk makan dalam seminggu sekitar 300-500 gram.

Berikut ini adalah beberapa masalah yang mungkin muncul ketika Anda terlalu banyak makan daging :

Halaman:

Editor: Dzikri Abdi Setia


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah