Pencairan BPUM Tahap 3 Segera Masuk Ke Saldo BRI dan BNI, Agustus 2021: Silahkan Cek Link BLT UMKM di Sini

- 13 Agustus 2021, 16:20 WIB
Segera cek BPUM di ATM .
Segera cek BPUM di ATM . /Peggy und Marco Lachmann-Anke/Pixabay

Jangan lupa, setelah muncul nomor antrean pencairan BPUM. Anda harus menyimpan nomor antrean tersebut dan juga dapat di cetak.

Berikut ini cara cek penerima bantuan Banpres BPUM di laman banpresbpum.id, yakni:

1. Siapkan nomor KTP
2. Login ke link banpresbpum.id
3. Masukkan nomor KTP
4. Klik tombol Cari

PPKM membuat pendapatan usaha mikro di sejumlah wilayah Indonesia mengalami penurunan yang luar biasa, bahkan ada yang sampai gulung tikar akibat sepi pengunjung yang datang ke lokasi usaha atau warung.

Kendati demikian, beberapa bansos masih diupayakan pencairannya disaat PPKM Darurat atau Level 4 diperpanjang, salah satunya bantuan BPUM Tahap 3 yang diprediksi dapat turun ke rekening sebelum tanggal 16 Agustus 2021 atau minggu kedua di bulan Agustus 2021. Namun, untuk info selengkapnya terkait tanggal pasti pencairan bantuan UMKM bisa cek di laman sosial media Kemenkop UKM.

Baca Juga: Makna Syair Gundul Pacul Ciptaan Sunan Kalijaga 6 Abad Lampau, Sindiran untuk Para Penguasa

Penerima BLT UMKM berhak mendapat bantuan sebesar Rp1,2 juta, setelah dinyatakan lolos seleksi pendaftaran BPUM Tahap 2 atau 3.

Demikin ulasan mengenai cara menentukan jadwal dan waktu hingga lokasi pencairan BLT UMKM Rp1,2 juta melalui reservasi online di eform.bri.co.id. lengkap dengan dua link resmi untuk melihat nama yang lolos BPUM Tahap 3.***

Halaman:

Editor: Dzikri Abdi Setia


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah