Yuk Cek ATM Bank DKI/JakOne Mobile, Ada BONUS dan REZEKI Tambahan bagi Siswa Penerima KJP Plus Januari 2022

- 22 Januari 2022, 19:30 WIB
Ilustrasi Daftar Penerima KJP Plus Tahap 2/2021.*
Ilustrasi Daftar Penerima KJP Plus Tahap 2/2021.* /Pemprov DKI Jakarta/

SEPUTARLAMPUNG.COM – Siswa SD, SMP, SMA, dan SMK yang menerima dana KJP Plus cair Januari 2022 ini mendapatkan bonus dan rezeki tambahan. Yuk, segera cek ATM bank DKI dan JakOne Mobile Anda.

Bonus dan rezeki tambahan dari KJP Plus Januari 2022 hanya diperuntukkan bagi siswa SD-SMA yang sesuai kriteria wajib penerima bantuan.

Bagi Anda yang telah merasa sesuai kriteria penerima dana KJP Plus yang cair di Januari 2022, diharapkan cari tahu melalui cek status penerima sebelum cek ATM bank DKI atau pun JakOne Mobile.

Baca Juga: 10 Negara yang Berbatasan dengan Indonesia, Samudera dan Benua yang Mengelilingi, serta Batas Astronomis

Seperti diketahui, bantuan dana KJ Plus Tahap 2/2021 telah ditransfer kepada masing-masing siswa SD-SMA sejak 7 Januari 2022 dalam bentuk uang tunai. Selain itu ternyata 4 golongan siswa ini dipastikan dapat rezeki lainnya berupa bonus dan fasilitas gratis di DKI Jakarta.

Berikut besaran dana per bulan yang akan didapatkan oleh siswa penerima KJP Plus yang cair pada Januari 2022:

- SD/MI/SDLB : Rp250.000 per bulan

- SMP/MTs/SMPLB : Rp300.000 per bulan

- SMA/MA/SMALB : Rp420.000 per bulan

Halaman:

Editor: Dzikri Abdi Setia

Sumber: KJP Jakarta


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x