BLT El Nino Kapan Cair? Ini Kabar Terbaru dari Kemenkeu, Apakah Masuk Rekening KPM Akhir November?

- 19 November 2023, 07:55 WIB
Kapan BLT El Nino akan cair?
Kapan BLT El Nino akan cair? /Seputarlampung/Rika Widiastuti

SEPUTARLAMPUNG.COM - Kabar kapan BLT El Nino akan cair menjadi salah satu informasi yang banyak dinanti masyarakat bersamaan dengan info bansos lain yang diprediksi akan cair pada periode November-Desember. 

Benarkah BLT El Nino akan cair pada akhir November ini? Siapa saja yang berhak dapat BLT El Nino? Simak ulasannya di artikel ini.

Sebagaimana diketahui, bantuan El Nino merupakan bantuan sosial dari pemerintah kepada warga terdampak kemarau akibat fenomena El Nino.

Salah satu syarat utama untuk bisa mendapat bantuan ini adalah masyarakat harus terdaftar dalam Data Terpadu Kesejahteraan Sosial (DTKS) Kementerian Sosial RI (Kemensos).

Baca Juga: POPULER Hari Ini: Produk Lokal dan UMKM Terfavorit, Daftar Hari Kejepit hingga Cek Fakta Soal Nyamuk Wolbachia

Jumlah penerima yang akan mendapatkan bansos dampak kekeringan ini adalah sekitar 18,8 juta KPM, yang merupakan penerima Bansos Sembako (BPNT).

Nominal BLT El Nino adalah Rp200 ribu per bulan yang akan diberikan sekali untuk periode November-Desember 2023 sehingga total bantuan yang akan diterima adalah sebesar Rp400 ribu.

Rencananya, BLT El Nino ini akan dicairkan melalui PT Pos Indonesia ke Keluarga Penerima Manfaat (KPM).

Halaman:

Editor: Ririn Handayani


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah