Masih Ada Kesempatan bagi Siswa SD-SMK Kategori Ini agar Dapat PIP 2023 pada Oktober-Desember, Simak Caranya!

- 14 Juni 2023, 17:20 WIB
Simak cara mudah agar terdaftar sebagai penerima PIP 2023 pada Oktober, November dan Desember.
Simak cara mudah agar terdaftar sebagai penerima PIP 2023 pada Oktober, November dan Desember. /Tangkapan layar Instagram @sobatpip/

SEPUTARLAMPUNG.COM - Siswa SD, SMP, SMK masih berkesempatan mendapatkan bantuan dana pendidikan dari Program Indonesia Pintar (PIP) pada Oktober, November, dan Desember 2023.

Seperti diketahui, pencairan dana PIP 2023 sudah memasuki penyaluran termin 2 yang dananya akan berikan hingga September.

Adapun dilansir dari laman Puslapdik, pencairan pencairan PIP 2023 termin 3 biasanya dilakukan antara Oktober, November, dan Desember.

Baca Juga: Ditipu Pinjol, Karyawan Indomaret di Gorontalo Bunuh Diri, Ini Tips dari OJK Hindari Penipuan Pinjaman Online

Penerimanya merupakan siswa yang bersumber dari Data Terpadu Kesejahteraan Sosial (DTKS) Kementerian Sosial (Kemensos), usulan dinas pendidikan dan pemangku kepentingan, juga siswa yang baru melakukan aktivasi rekening.

Perlu dicatat, tidak semua siswa SD hingga SMK bisa mendapatkan PIP 2023, peserta didik harus memenuhi kategori berikut:

1. Peserta Didik pemegang Kartu Indonesia Pintar (KIP)

2. Peserta Didik dari keluarga miskin/rentan miskin dan/atau dengan pertimbangan khusus seperti:

Halaman:

Editor: Dzikri Abdi Setia


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x