Penerima PKH, BPNT, BSU, BPUM Dapat Rp700 Ribu jika Lolos Kartu Prakerja 2023, Sudah Dibuka? Daftar di Sini

- 19 Januari 2023, 16:20 WIB
Penerima PKH, BPNT, BSU, dan BPUM bisa dapat Rp700 ribu dengan daftar Kartu Prakerja 2023.*
Penerima PKH, BPNT, BSU, dan BPUM bisa dapat Rp700 ribu dengan daftar Kartu Prakerja 2023.* /Oklis Syahrin Wijaya/Seputarlampung.com/

SEPUTARLAMPUNG.COM – Para penerima PKH, BPNT, BSU, BPUM bisa dapat Rp700 ribu jika lolos Kartu Prakerja 2023. Simak cara daftarnya di sini.

Kartu Prakerja 2023 tidak lagi mengecualikan penerima PKH, BPNT, BSU, BPUM untuk jadi peserta.

Hal ini karena program Kartu Prakerja 2023 akan dijalankan Pemerintah dengan konsep skema normal. Sehingga para penerima PKH, BPNT, BSU, BPUM bisa mendaftar untuk mendapatkan dana tunai total Rp700 ribu.

Sebagai informasi, skema normal Kartu Prakerja 2023 akan menggelar pelatihan secara hybrid atau online dan offline.

Baca Juga: Hebat, Hanya 3 Kampus Terbaik di Gresik Raih Peringkat Dunia, Universitas Mana Saja? Cek Alamatnya

Untuk tahap pertama pelatihan Kartu Prakerja 2023 akan diadakan pelatihan offline di 10 provinsi Indonesia.

Adapun 10 provinsi yang akan menggelar pelatihan offline Kartu Prakerja adalah sebagai berikut:

1. DKI Jakarta

2. Jawa Barat,

Halaman:

Editor: Nur Faizah Al Bahriyatul Baqir

Sumber: Prakerja


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x