KJP Plus Tahap 2 periode 2022 Cair Lagi pada Januari 2023, Benarkah? Ini Besaran Dana Diterima Siswa SD-SMA

- 11 Desember 2022, 15:36 WIB
KJP Tahap 2 peridoe 2022 Cair Lagi pada Januari 2023, Benarkah? Ini Besaran Dana Diterima Siswa
KJP Tahap 2 peridoe 2022 Cair Lagi pada Januari 2023, Benarkah? Ini Besaran Dana Diterima Siswa //Hendra sulistiono/Seputarlampung.com/

SEPUTARLAMPUNG.COM – Benarkah bantuan KJP Plus tahap 2 periode 2022 cair lagi pada Januari 2023? Berikut besaran dana yang diterima siswa SD, SMP, SMA, dan SMK.

Bantuan Kartu Jakarta Pintar Plus (KJP Plus) menjadi salah satu bantuan yang paling dinanti masyarakat Jakarta, sebab dengan dana tersebut siswa dapat menggunakan untuk kebutuhan perlengkapan sekolah dan biaya lainnya sesuai dengan ketentuan pemerintah.

Selain itu, KJP Plus tahap 2 merupakan program strategis untuk memberikan akses bagi warga DKI Jakarta dari kalangan masyarakat tidak mampu untuk mengenyam pendidikan minimal sampai dengan tamat SMA/SMK dengan dibiayai penuh dari dana APBD Provinsi DKI Jakarta.

Untuk besaran dana KJP tahap 2 periode 2022 berbeda-beda, yakni untuk SD/MI/SDLB sebesar Rp250.000, untuk SMP/Mts/SMPLB sebesar Rp300.000, untuk SMA/MA/SMALB sebesar Rp420.000, dan untuk SMK sebesar Rp450.000.

Baca Juga: Ini Link Live Streaming Arema vs Persis BRI Liga 1, Minggu 11 Desember 2022 di Indosiar Pukul 15.15 WIB

Adanya dana KJP Plus tahap 2 periode 2022 dapat meningkatkan akses bagi anak usia 6 sampai dengan 21 tahun untuk mendapatkan layanan pendidikan sampai tamat satuan pendidikan menengah untuk mendukung pelaksanaan Pendidikan Menengah Universal/Rintisan, Wajib Belajar 12 Tahun.

Adanya dana KJP Plus tahap 2 periode 2022 dapat meringankan biaya personal pendidikan.

Adanya dana KJP Plus tahap 2 periode 2022 dapat mencegah peserta didik dari kemungkinan putus sekolah (drop out) atau tidak melanjutkan pendidikan akibat kesulitan ekonomi.

Sebelumnya, pencairan terakhir KJP Plus tahap 2 ke siswa SD, SMP, SMA, dan SMK dilakukan pada pada 1 Desember 2022.

Halaman:

Editor: Ririn Handayani


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x