DAFTAR SEKARANG di Link Ini! PPG Prajabatan Gelombang 2 Dibuka Jumat, 26 Agustus 2022, Berapa Biaya Daftarnya?

- 26 Agustus 2022, 13:15 WIB
Link panduan pelaksanaan dan tara cara mengerjakan tes substantif PPG Prajabatan 2022./
Link panduan pelaksanaan dan tara cara mengerjakan tes substantif PPG Prajabatan 2022./ //Twitter/@ppgkemendikbud

SEPUTARLAMPUNG.COM – Proses Pendaftaran Pendidikan Profesi Guru (PPG) Prajabatan gelombang 2 mulai dibuka hari ini, Jumat, 26 Agustus 2022. Segera daftar melalui link resmi di artikel ini untuk dapatkan bantuan penuh selama perkuliahan.

Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan (Kemdikbud) akan membuka pendaftaran PPG Prajabatan gelombang 2 hingga hingga 26 September 2022 mendatang.

Bagi yang ingin mendaftar Program PPG Prajabatan gelombang 2, bisa mengakses web resminya, yakni ppg.kemdikbud.go.id.

Baca Juga: Ini Lowongan Kerja SMA-SMK 2022 di Ditjen P2P Kementerian Kesehatan, Berikut Cara Daftar dan Syarat Loker

Sebagai informasi, program ini diperuntukkan bukan hanya bagi mereka yang berasal dari kependidikan, tetapi juga non kependidikan.

Nantinya, peserta yang lulus akan mendapatkan Sertifikat Pendidik, sehingga ada pengakuan sebagai guru profesional dan bisa menggunakan sertifikatnya untuk mendaftar PNS.

Berikut syarat yang harus dipenuhi pendaftar PPG Prajabatan Tahun 2022 yang dilansir dari laman Ditjen Dikti Kemendikbud:

Baca Juga: Kemnaker Beri Kepastian BSU 2022, Apa Itu? Cek Prediksi Jadwal Pencairan Subsidi Gaji ke Bank Himbara

1. WNI

Halaman:

Editor: Desy Listhiana Anggraini

Sumber: PPG Kemdikbud


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah