7 Cara Pembayaran Daftar UM PTKIN 2022 Lewat BNI hingga E-Banking Bank Lainnya, Berapa Biaya Pendaftarannya?

- 10 Mei 2022, 15:15 WIB
Ilustrasi 7 cara pembayaran pendaftaran UM PTKIN 2022.
Ilustrasi 7 cara pembayaran pendaftaran UM PTKIN 2022. /Peggy_Marco/Pixabay

SEPUTARLAMPUNG.COM – Saat ini Perguruan Tinggi Keagamaan Islam Negeri masih membuka pendaftaran mahasiswa baru. Sudah tahu berapa biaya pendaftaran UM PTKIN 2022? Simak selengkapnya di sini.

Pendaftaran Ujian Masuk Perguruan Tinggi Keagamaan Islam Negeri (UM PTKIN) telah dibuka mulai 25 April hingga 4 Juni 2022.

Setiap siswa lulusan SMA/MA/SMK/ atau sederajat yang lulus mulai tahun 2020 hingga 2022 bisa mendaftarkan diri dalam UM PTKIN ini.

Baca Juga: Satu-satunya SMA Swasta di Kota Sorong Papua Barat yang Masuk Top 1000 LTMPT, Simak Profilnya untuk PPDB 2022

Berikut alur pendaftaran UM-PTKIN 2022:

1. Calon peserta mendaftar dan mengisi biodata secara online di https://um-ptkin.ac.id/ hingga mendapat nomor SIP (Slip Instruksi Pembayaran), PIN dan informasi nominal yang harus dibayarkan serta tatacara pembayaran.

2. Calon peserta melakukan pembayaran di Bank BNI atau Bank lainnya

3. Peserta mendapat bukti pembayaran. Biaya seleksi yang sudah dibayar tidak dapat ditarik kembali dengan alasan apapun.

4. Peserta melanjutkan pendaftaran online dengan mengisi formulir online di https://um-ptkin.ac.id/ dengan memasukkan nomor SIP dan PIN untuk memilih kelompok ujian, program studi dan lokasi ujian hingga cetak kartu ujian.

Halaman:

Editor: Ririn Handayani

Sumber: um-ptkin.ac.id


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah