Cek pip.kemdikbud.go.id, Dana PIP Rp450.000-Rp1 Juta bagi Siswa SD-SMK Bisa Otomatis GAGAL Cair ke 10 Tipe Ini

- 5 Mei 2022, 09:20 WIB
Ini 10 tipe Siswa yang Otomatis Gagal Mendapatkan Dana PIP 2022./ PIP Kemdikbud
Ini 10 tipe Siswa yang Otomatis Gagal Mendapatkan Dana PIP 2022./ PIP Kemdikbud /

Dana PIP yang Belum Disalurkan:

Jenjang SD: 4.791.775 siswa
Jenjang SMP: 1.305.955 siswa
Jenjang SMA: 683.753 siswa
Jenjang SMK: 938.280 siswa

Total: 7.719.658 siswa

Besaran dana yang diterima siswa SD, SMP, SMA, dan SMK nantinya akan berbeda dilihat dari jenjang pendidikannya, berikut rincian besaran dana yang diterima siswa SD-SMK.

Baca Juga: PENTING! Segera Aktivasi Rekening sebelum 30 Juni agar PIP 2022 Tidak Hangus, Cek Sisa Kuota Penerima di Sini

• Jenjang SD/MI/sederajat akan mendapatkan Rp450.000/tahun

• Jenjang SMP/MTs/sederajat akan mendapatkan Rp750.000/tahun

• Jenjang SMA/SMK/MA/sederajat akan mendapatkan Rp1 juta/tahun

Tetapi, tidak semua siswa SD-SMK berhak menerima dana PIP.

Berikut untuk 10 tipe siswa SD, SMP, SMA, SMK yang dipastikan gagal mendapatkan dana PIP.

Halaman:

Editor: Desy Listhiana Anggraini


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah