Ini 13 NISN dengan Ciri Tak Terdaftar di 10 Juta Siswa Penerima PIP 2022, Berapa Jumlah Penerima pada 3 Mei?

- 3 Mei 2022, 20:00 WIB
13 NISN dengan ciri tak terdaftar di 10 Juta siswa penerima PIP 2022.
13 NISN dengan ciri tak terdaftar di 10 Juta siswa penerima PIP 2022. /seputarlampung.com

SEPUTARLAMPUNG.COM – Berapa jumlah penerima PIP yang sudah tersalurkan pada 3 Mei 2022 ? Maaf, 13 NISN dengan ciri tak terdaftar di 10 juta penerima PIP 2022.

Program Indonesia Pintar (PIP) merupakan kerja sama tiga kementerian yaitu Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan (Kemendikbud), Kementerian Sosial (Kemensos), dan Kementerian Agama (Kemenag).

Program tersebut dirancang untuk membantu anak-anak usia sekolah dari keluarga miskin tetap mendapatkan layanan pendidikan sampai tamat pendidikan menengah, baik melalui jalur pendidikan formal, yakni mulai SD atau MI hingga anak Lulus SMA/SMK/MA maupun pendidikan non formal.

Baca Juga: Harga dan Spesifikasi Nokia 7610 5G, Benarkah HP Legenda Ketupat Ini Telah Rilis Di Indonesia? Cek Faktanya

Dana PIP dapat digunakan untuk membantu biaya pribadi peserta didik, seperti membeli perlengkapan sekolah/kursus, uang saku dan biaya transportasi, biaya praktik tambahan serta biaya uji kompetensi.

Melalui program PIP, pemerintah berusaha mencegah peserta didik jenjang SD, SMP, SMA dan SMK yang kemungkinan putus sekolah, dan diharapkan dapat menarik siswa putus sekolah agar kembali melanjutkan pendidikannya.

Penyaluran bantuan pendidikan tersebut dilakukan, setelah siswa melakukan aktivasi rekening. Artinya siswa SD, SMP, SMA dan SMK yang sudah dinyatakan diterima sebagai peserta program PIP 2022 diharapkan segera aktivasi rekening sampai batas waktu yang ditentukan.

Batas aktivasi rekening berakhir pada 31 Juni 2022. Siswa SD, SMP, SMA dan SMK bisa melakukan aktivasi rekening dari sekarang agar dapat mencairkan bantuan PIP ke rekening BRI dan BNI, sesuai waktu yang ditetapkan.

Baca Juga: Rempah-rempah Ini Dapat Mengatasi Efek Vertigo, Berikut Penjelasan dari dr. Saddam Ismail

Halaman:

Editor: Ririn Handayani


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah