PKH Februari 2022, Mulai Cair Kapan? Masukkan NIK KTP ke Link Resmi Ini, Cek Namamu Terdaftar atau Tidak

- 31 Januari 2022, 20:00 WIB
Masukkan NIK KTP ke link resmi ini, cek namamu terdaftar atau tidak.
Masukkan NIK KTP ke link resmi ini, cek namamu terdaftar atau tidak. /Tangkap layar Instagram/@kemensosri

1. Tahap 1: Januari, Februari, Maret.

2. Tahap 2: April, Mei, Juni.

3. Tahap 3: Juli, Agustus, September.

4. Tahap 4: Oktober, November, Desember.

Bagi Anda yang terdaftar sebagai keluarga penerima manfaat, harap melakukan pengecekan di link resmi penerima PKH, agar mengetahui data terbaru dari Kemensos.

Biasanya Kemensos akan mengupdate naam penerima bansos PKH setiap tahunnya berdasarkan data dan kriteria penerima PKH.

Baca Juga: MAAF, KJP Plus Februari 2022 Tak Jadi Disalurkan ke Siswa SD SMP SMA dan SMK dengan Kriteria Ini, Kenapa?

PKH termasuk dalam salah satu Program Ekonomi Nasional (PEN) 2022 yang dicanangkan oleh pemerintah.

Melalui PKH, masyarakat didorong untuk memiliki akses dan memanfaatkan pelayanan sosial dasar kesehatan, pendidikan, pangan dan gizi, perawatan, dan pendampingan, termasuk akses terhadap berbagai program perlindungan sosial lainnya yang merupakan program komplementer secara berkelanjutan.

PKH diarahkan untuk menjadi episentrum dan center of excellence penanggulangan kemiskinan yang mensinergikan berbagai program perlindungan dan pemberdayaan sosial nasional.

Halaman:

Editor: Ririn Handayani


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah