Kapan Tanggal Pencairan BSU Tahap 5? Ingat, BLT Subsidi Gaji Sudah Bisa Dicairkan Jika Sudah Ada Ciri-ciri Ini

- 1 Desember 2021, 16:40 WIB
Hore! BSU Rp1 Juta Bakal Cair Pertengahan November ini, Begini Cara Ceknya di Dua Link Ini
Hore! BSU Rp1 Juta Bakal Cair Pertengahan November ini, Begini Cara Ceknya di Dua Link Ini /Instagram/Kemnaker

Baca Juga: UPDATE: 392.018 Pekerja Terancam Tak Dapat BSU Tahap 5, BLT Subsidi Gaji Bisa Cair jika Sudah Ada Tanda Ini

 

 

Cara cek penerima BSU tahap 5/2021:

Untuk mengetahui status penyaluran BSU, masyarakat dapat melakukan langkah di bawah ini:

1. Mengunjungi laman resmi bsu.kemnaker.go.id. Kemudian, buat akun pada situs tersebut.

2. Selanjutnya, kunjungi menu profile atau melalui profile.kemnaker.go.id untuk melihat notifikasi penyaluran BSU.

Perlu diingat bahwa status BSU di akun Kemnaker yang sudah berubah menjadi 'Ditetapkan', tidak otomatis cair ke rekening. Sebab, pekerja perlu menunggu validasi data hingga terdapat notifikasi baru yakni 'Tersalurkan'.

Cara mencairkan bantuan BSU/BLT Subsidi Gaji 2021:

Jika status sudah Tersalurkan, pekerja dapat mencairkan BSU/BLT Subsidi Gaji dengan cara mengambil langsung di ATM atau teller bank bagi pemilik rekening Bank Himbara.

Halaman:

Editor: Desy Listhiana Anggraini

Sumber: Kemnaker


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah