Inilah Isi Naskah Sumpah Pemuda Lengkap, Sejarah dan Ucapan Selamat pada 28 Oktober 2021

- 28 Oktober 2021, 06:45 WIB
Inilah Isi Naskah Sumpah Pemuda Lengkap, Sejarah dan Ucapan Selamat pada 28 Oktober 2021.*
Inilah Isi Naskah Sumpah Pemuda Lengkap, Sejarah dan Ucapan Selamat pada 28 Oktober 2021.* /Freepik.com/freepik

SEPUTARLAMPUNG.COM – Inilah naskah Sumpah Pemuda lengkap, sejarah dan ucapan selamat pada 28 Oktober 2021. Selain itu di artikel sebelumnya terdapat twibbon menarik dan unik yang dapat Anda pasang foto untuk memeriahkan hari Sumpah Pemuda.

Moment Sumpah Pemuda merupakan hari yang paling bersejarah bagi bangsa Indonesia dan sudah seharunya pemuda-pemudi bangsa Indonesia turut berpartisipasi dalam memeriahkan hari Sumpah Pemuda dan mengaplikasikan makna dari isi teks Sumpah Pemuda.

Isi dari teks Sumpah Pemuda mengandung arti dan sejarah yang kuat bagi bangsa Indonesia, terutama pemuda pemudi yang memiliki semangat juang tinggi dalam memepersatukan dan memajukan NKRI.

Sumpah pemuda merupakan hasil dari kongres pemuda kedua yang diselenggarakan pada 27 dan 28 Oktober 1928.

Kongres tersebut berlangsung di Batavia atau DKI Jakarta sebelum disepakati bahwa tanggal 28 Oktober diperingati sebagai hari sumpah pemuda.

Baca Juga: Selamat! BSU Kemnaker Bisa Cair ke Pekerja yang Punya 4 Berkas Ini, Segera Tarik BLT Subsidi Gaji Rp1 Juta-mu

Berawal dari kongres tersebut, akhirnya lahirlah sebuah naskah sumpah pemuda yang dibacakan setiap peringatan hari sumpah pemuda.

Pada saat itu sumpah pemuda sangatlah penting dan sangat dihargai oleh setiap kalangan pemuda maupun pemudi, sehingga banyak yang menyelenggarakan event atau pertunjukkan untuk mengenang momen tersebut.

Namun, pada masa saat ini, para pemuda-pemuda sangatlah sedikit mengetahui apa arti sumpah pemuda yg sesungguhnya, mulai dari sejarah, nilai-nilai yang terkandung, makan, tujuan hingga isi dari teks sumpah pemuda.

Dilansir Seputarlampung.com dari bdkmakassar.kemenag.go.id, berikut sekilas sejarah sumpah pada 28 Oktober.

Halaman:

Editor: Nur Faizah Al Bahriyatul Baqir

Sumber: Berbagai Sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x