Bagaimana Hukum Sembelih Hewan Kurban setelah Hari Tasyrik? Ini Batas Waktu Potong Hewan Kata Buya Yahya

- 10 Juli 2022, 19:15 WIB
Buya Yahya.*
Buya Yahya.* /YouTube Al Bahjah TV

SEPUTARLAMPUNG.COM – Pada Hari Raya Idul Adha, setiap 10 Zulhijjah, umat muslim akan melaksanakan penyembelihan hewan kurban. Bolehkah jika dilakukan potong hewan setelah hari Tasyrik? Ini kata Buya Yahya.

Menyembelih hewan kurban memang umumnya dilakukan pada 10 Zulhijjah atau bertepatan setelah selesai shalat Idul Adha, atau selama hari Tasyrik.

Namun, tak jarang antusiasme umat muslim yang akan berkurban membuat jumlah hewan kurban membludak di masjid-masjid atau tempat khusus potong hewan kurban lainnya.

Baca Juga: Kapan Mulai Puasa Setelah Idul Adha? Ini Daftar Hari Haram Berpuasa, Salah Satunya Hari Jumat dan Sabtu?

Hal tersebut tentunya akan membuat pihak panitia kurban kewalahan dan tidak memungkinkan untuk melakukan penyembelihan dan pembagian daging kurban pada 10 Zulhijjah.

Lantas, bolehkah jika umat muslim menyembelih hewan kurban bukan di Hari Raya Idul Adha atau dilakukan penyembelihan setelah hari Tasyrik?

Melansir kanal YouTube Al-Bahjah TV yang diunggah pada 29 Agustus 2017, begini penjelasan Buya Yahya terkait boleh atau tidaknya menyembelih hewan kurban bukan di tanggal 10 Zulhijjah atau sesudah hari Tasyrik.

Baca Juga: Resep Minuman Herbal ala dr. Zaidul Akbar untuk Turunkan Kolestrol Tinggi saat Mengonsumsi Daging Kurban

Buya Yahya mengatakan, penyembelihan hewan kurban dilakukan setelah selesai mengerjakan shalat Idul Adha.

Halaman:

Editor: Desy Listhiana Anggraini

Sumber: YouTube


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x