Cara Alami Sembuhkan Pilek Tanpa Obat, Simak Penjelasan dr Saddam Ismail, Lengkap dengan Resep Herbal

- 20 Maret 2022, 09:05 WIB
Ilustrasi flu pilek, cara menyembuhkannya tanpa obat.
Ilustrasi flu pilek, cara menyembuhkannya tanpa obat. /illust-dwh/pixabay

5. Daun mint

Ekstrak daun mint mirip dengan obat dekongestan yang mampu melancarkan hidung yang tersumbat akibat pilek atau flu.

Resepnya daun mint bisa langsung dimakan secara mentah.

6. Menghirup uap hangat

Manfaat menghirup uap hangat dapat melencerkan lendir dan mengatasi hidung yang terseumbat sehingga mampu menyembuhkan pilek ataupun flu secara cepat.

Resepnya adalah siapkan air hangat dalam sebuah mangkung bisa juga ditambahkan minyak essential, lalu kita bisa menghirup uap hangat tersebut secara langsung.

7. Minum air putih

Untuk menghindari dehidrasi, bisa juga meminum air putih yang memiliki manfaat melegakan tenggorong dan saluran pernapasan.

Resep terbaiknya adalah minumlah air putih yang hangat.***

Halaman:

Editor: Dzikri Abdi Setia

Sumber: YouTube dr Saddam Ismail


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x