WAJIB TAHU! Ini Cara Mudah Bedakan Gejala Covid-19 Varian Omicron dan Flu Biasa, Simak baik-baik

- 11 Februari 2022, 18:00 WIB
Cara membedakan gejala omicron dan flu biasa
Cara membedakan gejala omicron dan flu biasa /Pixabay/guvo59

10. Mual

11. Hilangnya rasa atau bau

Baca Juga: SELAIN UANG TUNAI, Ini 10 Bonus bagi Siswa SD-SMK Penerima KJP Plus Tahap 1 2022, Cek Nama Penerima di Sini

Lantas bagaimanakah cara mengetahui jika gejala yang dialami adalah omicron atau bukan, mengingat adanya kemiripan gejala dengan flu pada umumnya?

Perbedaan antara Covid-19 varian omicron dengan flu pada umumnya bisa dilihat dari lamanya waktu seseorang mengalami gejala usai infeksi.

Untuk orang yang terkena flu biasa, ia hanya akan merasakan gejala selama 1 atau 4 hari setelah infeksi.

Sementara, bagi yang terserang Covid-19 varian omicron akan menderita gejala selama 2 hingga 14 hari.

Selain itu, orang yang mengalami serangan virus Covid-19 juga akan mendapat gejala tambahan, seperti munculnya ruam-ruam pada kulit.

Baca Juga: Ini 2 Alasan Utama Timnas Indonesia Batal Ikut Turnamen Piala AFF U-23 2022, PSSI Sampaikan Permintaan Maaf

Tanda-tanda seperti itu lah yang harus diperhatikan untuk membedakan flu biasa dan Omicron.

Halaman:

Editor: Ririn Handayani

Sumber: CDC


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah