Film How to Make Millions Before Grandma Dies Tembus 300 Ribu Penonton, tentang Apa? Ada di CGV-XXI Lampung

- 21 Mei 2024, 16:10 WIB
Sinopsis dan jadwal film How to Make Millions Before Grandma Dies.
Sinopsis dan jadwal film How to Make Millions Before Grandma Dies. /TIX ID

SEPUTARLAMPUNG.COM – How to Make Millions Before Grandma Dies saat ini tengah menjadi salah satu film populer yang mencuri perhatian banyak orang.

Bahkan, di hari kelima penayangannya, film How to Make Millions Before Grandma Dies berhasil menarik hingga 302.772 orang penonton.

Informasi terkait jadwal tayang hingga sinopsis film populer tersebut kini bahkan menjadi trending di pencarian Google Indonesia dengan kata kunci ‘How to Make Millions Before Grandma Dies’ yang telah menembus lebih dari 5 ribu penelusuran.

Lantas, bagaimana sinopsisnya? Simak informasi selengkapnya terkait sinopsis hingga jadwal tayang film How to Make Millions Before Grandma Dies, pada ulasan di bawah ini.

Baca Juga: 10 Film yang Tayang di Bioskop Indonesia pada Mei 2024, Ada ‘The Fall Guy’ hingga ‘Temurun’

How to Make Millions Before Grandma Dies merupakan film asal Thailand karya sutradarai Pat Boonnitipat yang telah ditayangkan di bioskop Indonesia sejak 15 Mei 2024.

Adapun sederet pemeran yang membintangi film ini, antara lain Putthipong Assaratanakul, Tontawan Tantivejakul, Usha Seamkhum, Sarinrat Thomas, Sanya Kunakorn, Pongsatorn Jongwilas, dan Himawari Tajiri.

Sinopsis Film How to Make Millions Before Grandma Dies 

Digadang-gadang dapat membuat penonton banjir air mata, film ini mengangkat kisah tentang dilema keluarga, warisan, dan cinta orang tua.

Diceritakan seorang pria bernama M yang berhenti bekerja untuk merawat neneknya (Amah) dengan motivasi harta warisan dari sang nenek jika berhasil memenangkan hatinya.

Halaman:

Editor: Ririn Handayani


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah